Kapolresta Dinugerahi Bapak Disabilitas Kota Malang
Dalam rangka momentum peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-77, komunitas penyandang disabilitas di Kota Malang menganugerahi Kapolresta Malang Kota, Kombes Pol Budi Hermanto sebagai Bapak Disabilitas Kota Malang.
Kegiatan tersebut...